• Wednesday, 13 November 2024

Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Absen dan Bisa Diturunkan di Laga Lawan Vietnam Nanti Malam

Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Absen dan Bisa Diturunkan di Laga Lawan Vietnam Nanti Malam
Tiket Indonesia vs Vietnam Habis (Instagram @suportergaruda)

SEAToday.com, Hanoi - Menjelang leg kedua antara Indonesia dengan Vietnam malam ini, beberapa pemain dari Indonesia dikabarkan absen dari pertandingan karena sakit hingga akumulasi kartu. Berikut daftar pemain yang dikonfirmasi tidak hadir di pertandingan hari Selasa (26/3/2024) ini.

  1. Sandy Walsh (akumulasi kartu kuning) 
  2. Marc Klok (pemulihan cedera)
  3. Nadeo Winata (sakit)
  4. Dimas Drajad (sakit)
  5. Pratama Arhan (sakit)
  6. Ivar Jenner (sakit)

Ada pula sejumlah pemain yang dipanggil secara khusus oleh Pelatih Shin Tae Yong hingga pemain baru. Berikut daftarnya.

  1. Ernando Ari Sutaryadi (kiper)
  2. Muhammad Ferarri (bek)
  3. Rachmat Irianto (gelandang)
  4. Syahrul Trisna Fadhillah (kiper)
  5. Ragnar Oratmangoen (pemain baru)
  6. Thom Haye (pemain baru)

Berikut daftar pemain yang akan turut hadir dalam pertandingan pukul 19.00 WIB di Hanoi.

Kiper

  1. Ernando Ari Sutaryadi
  2. Syahrul Trisna Fadhillah
  3. Muhammad Riyandi
  4. Muhammad Adi Satryo

Belakang

  1. Edo Febriansah
  2. Wahyu Prasetyo
  3. Rizky Ridho Ramadhani
  4. Justin Hubner
  5. Jay Idzes
  6. Nathan Tjoe
  7. Muhammad Ferarri

Gelandang

  1. Egy Maulana
  2. Adam Alis
  3. Yakob Sayuri
  4. Ricky Kambuaya
  5. Marselino Ferdinan
  6. Witan Sulaeman
  7. Rachmat Irianto
  8. Thom Haye

Depan

  1. Dendy Sulistyawan
  2. Dimas Drajad
  3. Ramadhan Sananta
  4. Rafael Struick
  5. Hokky Caraka
  6. Ragnar Oratmangoen

 

Kick off akan dilakukan pada pukul 19.00 WIB di Stadion My Dinh, Hanoi, Vietnam dan dapat disaksikan melalui siaran langsung di layar kaca.

Penulis: Kalila Untsa

Share
Sport Update
PSSI Chairman Erick Thohir's Hopes for Kevin Diks Ahead of Potential Japan Match

PSSI Chairman Erick Thohir's Hopes for Kevin Diks Ahead of Potential Japan Match

Champions League Recap: Barcelona Dominates Crvena Zvezda

Barcelona delivered an impressive 5-2 victory over Crvena Zvezda, while Paris Saint-Germain (PSG) suffered a defeat at the hands of Atletico Madrid.

Rizky Ridho Expresses Gratitude for Persija’s Victory Over Madura...

In their encounter with Madura United at Stadion Pakansari, Cibinong, Persija Jakarta triumphed 4-1 in the BRI Liga 1 2024-25.

Champions League Results: Arsenal Suffers Defeat at Inter Milan's...

Arsenal suffered a 0 - 1 defeat when they visited Inter Milan’s home in the Champions League on Thursday (11/7/2024)

Champions League Results: Real Madrid 1-3 AC Milan

Real Madrid lost to AC Milan 1–3 in the Champions League on Wednesday morning (11/6/2024).