• Sunday, 23 February 2025

Kevin Diks Dengarkan Lagu Berbahasa Maluku: Tamang Pung Kisah di Denmark

Kevin Diks Dengarkan Lagu Berbahasa Maluku: Tamang Pung Kisah di Denmark
Kevin Diks dikabarkan pernah jadi tukang cuci piring di Belanda saat berusia 15 tahun (Sumber Foto: Instagram @kevindiks2)

SEAToday.com, Copenhagen – Pemain Timnas Indonesia Kevin Diks terciduk sedang mendengarkan lagu berbahasa Maluku berjudul Tamang Pung Kisah Lagu itu dipopulerkan oleh penyanyi Fresly Nikijuluw. Tamang Pung Kisah memiliki arti Teman Punya Cerita.

Momen Diks sedang mendengarkan lagu tersebut terjadi saat ia sedang mengendarai mobil di Copenhagen, Denmark. Dalam potongan foto yang tersebar di sosial media, Diks sedang mendengarkan lagu Tamang Pung Kisah di dalam mobil.

Lagu itu bisa menghangatkan Diks yang sedang mengendarai mobil dalam cuaca dingin. “Ada yang suka lagu ini juga kah? Kalo gini auto dengerin lagu Tamang Pung Kisah terus biar samaan sama @kevindiks2?,” tulis unggahan di sosial media.

Banyak netizen yang komentari saat Diks mendengarkan lagu berbahasa Maluku tersebut. “Emang lagu lagu timur bikin candu sih,” tulis seorang netizen. “Lagu Ambon Maluku. Mendunia. Musik nya enak didengar, dapat di mengerti dialeknya. Ciri khas orang Ambon yang sangat seni dalam bernyanyi dan berdansa. Ambon city of musik,” tambah netizen lainnya.

Diks memiliki darah keturunan raja dari Maluku. Keturunannya didapat dari Negeri Waai, Kacamatan Salahutu, Kabupaten Maluku Tengah. Ibu kandungnya Natasja Bakarbessy memiliki keturunan dari Maluku. Sementara sang ayah Raymond Diks orang Belanda.

Lagu Tamang Pung Kisah menceritakan soal pengalaman sang teman dengan seorang wanita yang membuatnya sakit hati. Lagu itu diciptakan sebagai bentuk dukungan untuk temannya dan sebagai pengingat untuk tidak memiliki ke masa lalu.  Lagu itu memiliki tempo yang cepat dan diiringi musik enerjik.

Tamang Pung Kisah pernah viral setelah dibawakan oleh Fresly di ajang Grand Final X Factor Indonesia pada bulan April 2024 lalu.Musik untuk lagu "Tamang Pung Kisah" diaransemen oleh kreator konten Youtube asal Maluku, Vinno Pocerattu. Adapun mixing serta mastering dilakukan oleh kerabat Pocerattu lainnya, Ronaldo Pocerattu.

Tentu saja sebagai pemain Timnas Indonesia Diks sudah menunjukkan sisi nasionalisme dengan mendengarkan lagu Indonesia. Diks kemungkinan akan dipanggil perkuat Timnas Indonesia pada bulan Maret 2025 di Kualifikasi Piala Dunia.

 

Share
Champions League
Manchester City Wins 3-1 Against Club Brugge, Reaches Champions League Play-offs

Manchester City Wins 3-1 Against Club Brugge, Reaches Champions League Play-offs

Champions League: Arsenal Thrashes Monaco, AC Milan Edges Crvena...

Arsenal delivered a dominant 3-0 victory over AS Monaco, while AC Milan secured a narrow 2-1 win against Crvena Zvezda

Champions League Recap: Barcelona Dominates Crvena Zvezda

Barcelona delivered an impressive 5-2 victory over Crvena Zvezda, while Paris Saint-Germain (PSG) suffered a defeat at the hands of Atletico Madrid.

Champions League Results: Arsenal Suffers Defeat at Inter Milan's...

Arsenal suffered a 0 - 1 defeat when they visited Inter Milan’s home in the Champions League on Thursday (11/7/2024)

Champions League Results: Real Madrid 1-3 AC Milan

Real Madrid lost to AC Milan 1–3 in the Champions League on Wednesday morning (11/6/2024).

Trending Topic
Sport Update
PSSI to Naturalize Three Players Before Indonesia vs Australia Match

PSSI to Naturalize Three Players Before Indonesia vs Australia Match

Ayu Pertiwi Martina Wins 2025 Asia Triathlon Cup Chennai

Indonesian triathlete Ayu Pertiwi Martina clinched victory at the 2025 Asia Triathlon Cup Chennai, India, held on Sunday (2/16).

Indonesia Crowned Champion at TSINGTAO Badminton Asia Mixed Team...

Indonesia secured the TSINGTAO Badminton Asia Mixed Team Championship 2025 title after defeating host nation China 3-1, on Sunday (2/16).

Cristiano Ronaldo Reclaims Title as World’s Highest-Paid Athlete

Cristiano Ronaldo has once again topped the list of the world's highest-paid athletes in 2024. According to a report from Sportico, the Portuguese star earned a total of $260 million.

NTT Prepares to Welcome Cristiano Ronaldo in Kupang

The NTT Provincial Football Association (PSSI NTT) is coordinating with the Graha Kasih Indonesia Foundation regarding the planned visit of football superstar Cristiano Ronaldo to Kupang on Tuesday (12/18).