Novak Djokovic Dapatkan Medali Emas Olimpiade untuk Pertama Kalinya!
SEAToday.com, Paris - Petenis legendaris asal Serbia Novak Djokovic akhirnya berhasil menambahkan medali emas Olimpiade ke dalam deretan prestasinya!
Pada Minggu (4/8), Djokovic bermain melawan Carlos Alcaraz, yang berusia 21 tahun, dalam pertandingan final yang berlangsung selama 2 jam 50 menit. Pertandingan tersebut berakhir dengan Djokovic meraih kemenangan dengan skor 7-6 (3), 7-6 (2), mengantarkannya meraih medali emas yang telah lama dinantikannya, untuk nomor tunggal putra.
Peraih medali perak, Alcaraz, yang mengalahkannya di final Wimbledon tiga minggu lalu, mengatakan Djokovic bermain “mengesankan”. Djokovic juga menyatakan bahwa “kami berdua bermain di level yang sangat tinggi, kami benar-benar bertanding dengan keras."
Djokovic telah memegang rekor pria untuk trofi Grand Slam terbanyak dengan 24 gelar. Ia juga telah menerima medali perunggu Olimpiade pada tahun 2008. Kemenangan pada hari Minggu ini menjadi medali emas Olimpiade pertamanya.
Recommended Article
Sport Update
Positive Signs for Persib as David da Silva Returns to Scoring
Persib Bandung’s star striker, David da Silva, is back on track. The top scorer of last season’s BRI Liga 1 showcased his sharp instincts on November 9
Kevin Diks Is Ready to Play Against Japan?
Kevin Diks is confirmed to play for Indonesia’s national team in their match against Japan on (11/15/2024).
PSSI Chairman Erick Thohir's Hopes for Kevin Diks Ahead of Potent...
Indonesian Football Association (PSSI) Chairman Erick Thohir expressed optimism about Kevin Diks' impact on the national team's defense
Champions League Recap: Barcelona Dominates Crvena Zvezda
Barcelona delivered an impressive 5-2 victory over Crvena Zvezda, while Paris Saint-Germain (PSG) suffered a defeat at the hands of Atletico Madrid.
Popular Post
Indonesia Climbs Four Spots in FIFA Rankings, Erick Thohir Praise...
Indonesia’s national football team has risen four spots in the FIFA rankings, now sitting at 129th.
Indonesian National Footbal Team Prospects Justin Hubner Set to O...
Justin Hubner will undergo an oath-taking procession as an Indonesian citizen (WNI) in Jakarta on Wednesday (12/6).
Indonesian Women Singles Ruzana Wins Sri Lanka International Seri...
Indonesian women's singles badminton player Ruzana won the Sri Lanka International Series 2024 tournament held at the Indoor Stadium Galle.