• Saturday, 19 April 2025

Keponakan Presiden Prabowo, Budi Djiwandono Jadi Ketua Umum Perbasi

Keponakan Presiden Prabowo, Budi Djiwandono Jadi Ketua Umum Perbasi
Budi Djiwandono keponakan Presiden Prabowo Subianto jadi Ketua Umum Perbasi (Sumber Foto: Instagram @perbasi.ina)

SEAToday.com, Jakarta – Budi Djiwandono keponakan Presiden Prabowo Subianto resmi menjadi Ketua Umum (Ketum) PP Perbas periode 2024-2028. (Persatuan Bola Basket Seluruh Indonesia). Keputusan itu diambil dalam Musyawarah Nasional (Munas) yang berlangsung di Hotel Grand Mercure Jakarta, 28-29 Oktober 2024.

Budi merupakan calon tunggal Ketum Perbasi. Setelah resmi menjadi Ketum Perbasi, Budi akan memimpin kolaborasi Perbasi dengan sejumlah pihak seperti pengurus tingkat daerah, sponsor, pelatih, wasit, hingga FIBA.

Menurut Budi basket bukan hanya menjadi olahraga atau arena beraktifitas mencari kebugaran atau kesehatan, tetapi cabang satu ini sudah menjadi bagian dalam industri untuk memberikan nilai ekonomi kepada masyarakat Indonesia.

Selama menjabat sebagai Ketum Perbasi banyak misi yang akan dilakukan oleh Budi dan pengurus selama beberapa tahun ke depan. Budi memiliki misi untuk memperkuat koordinasi organisasi PP Perbasi dengan Perbasi daerah maupun dengan stakeholder baik itu di pusat, daerah, maupun swasta, melakukan rehabilitasi infrastruktur di daerah baik sarana maupun prasarana bekerja sama dengan pemerintah pusat dan pemerintah daerah, dan swasta.

Wakil Ketua Komisi I DPR RI ini juga akan mendorong penambahan pelatih, wasit, technical delegate, statistik, table official dengan standar dan lisensi FIBA. PP Perbasi akan rutin menyelenggarakan event internasional baik kelompok umur maupun senior.

Termasuk PP Perbasi akan menyelenggarakan liga 3x3 untuk putra dan putri, menjalani program mini basket secara merata ke seluruh Indonesia, dan membangun inklusifitas dalam budaya olahraga bola basket.

Setelah menjadi Ketum Perbasi, politisi Partai Gerindra ini mendapat ucapan selamat dari banyak pihak, termasuk dari Erick Thohir. Menteri BUMN dan Ketum PSSI ini juga sudah lama berkecimpung dalam industri basket tanah air.

Melalui unggahan di Instagram pribadinya, Erick memuji Budi sebagai sosok pekerja keras dan bisa menjalani tugas sebagai Ketum Perbasi. “Selamat memimpin bola basket Indonesia - Ketua Umum PP Perbasi periode 2024-2028 @budidjiwandono. Mas Budi sosok yang cinta bola basket dan siap bekerja keras untuk menjaga sejarah basket Indonesia,” tulisnya.

 

Share
Indonesia National Team
Indonesia FIFA Ranking Rises to 123rd

Indonesia FIFA Ranking Rises to 123rd

Kevin Diks Aims Win Against China

Indonesian national team defender Kevin Diks is targeting a win over China on June 5.

Indonesia Vs Bahrain: Ole Romeny Goal Keeps Garuda's Chance Alive...

The Indonesian national team maintained its chances of qualifying for the fourth round of the 2026 World Cup Qualifiers after a narrow 1-0 win over Bahrain.

No Mees Hilgers and Sandy Walsh for Indonesia Vs Bahrain?

The Indonesian national team is likely to be without Mees Hilgers in the match against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers

Calvin Verdonk: Indonesia Can Win Against Bahrain

Indonesian national team defender Calvin Verdonk is optimistic that his team can win against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers

Trending Topic
Sport Update
Sports Minister Confirms Indra Sjafri to Coach Indonesia’s 2025 SEA Games Football Team

Sports Minister Confirms Indra Sjafri to Coach Indonesia’s 2025 SEA Games Football Team

Mohamed Salah Shines as Liverpool Defeats Manchester City 2-0 at...

Mohamed Salah once again proved himself as Liverpool’s key player, scoring one goal and providing an assist in their 2-0 victory over Manchester City at Etihad Stadium on Sunday local time or early Monday (2/24) morning...

PSSI Fires Indonesian U20 National Team Coach Indra Sjafri

PSSI officially relieved Indonesia U20 national team coach Indra Sjafri of his duties.

PSSI to Naturalize Three Players Before Indonesia vs Australia Ma...

PSSI plans to naturalize three diaspora players ahead of Indonesia’s match against Australia in the third round of the 2026 FIFA World Cup Asian qualifiers on March 20.

Ayu Pertiwi Martina Wins 2025 Asia Triathlon Cup Chennai

Indonesian triathlete Ayu Pertiwi Martina clinched victory at the 2025 Asia Triathlon Cup Chennai, India, held on Sunday (2/16).