• Friday, 15 November 2024

Wolves Pinjamkan Justin Hubner ke Cerezo Osaka

Wolves Pinjamkan Justin Hubner ke Cerezo Osaka

SEAToday.com, Jepang - Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner, bergabung ke klub Liga Jepang, Cerezo Osaka, dengan status pinjaman, hingga akhir musim J1 League 2024.

Saat ini, pemain berusia 20 tahun tersebut sedang menyelesaikan proses administrasi  dan diperkirakan akan bermain jelang pertandingan melawan Shonan Bellmare pada 30 Maret mendatang.

Pemain yang berasal dari klub Liga Inggris Wolverhampton Wanderers menjadi pemain kelima Indonesia yang pernah bergabung dengan klub Liga Jepang, setelah Ricky Yacobi, Irfan Bachdim, Stefano Lilipaly dan Pratama Arhan.

"Saya sangat senang bisa bergabung dengan Cerezo Osaka. Saya tidak sabar untuk bertemu dengan seluruh fans dan suporter dan menunjukkan kepada mereka bagaimana saya bermain. Mari jadikan ini musim yang hebat!" ujar Hubner.

Share
Sport Update
Shin Tae-yong and Jay Idzes Share Insight into Indonesia's Chemistry Ahead of Japan Clash

Shin Tae-yong and Jay Idzes Share Insight into Indonesia's Chemistry Ahead of Japan Clash

Persib Players Feel Confident Amid Positive Streak

Persib Bandung is proving they’re a force to be reckoned with in the BRI Liga 1 2024/25 season.

Free MRT and Shuttle Bus Access for Indonesia vs Japan and Saudi...

Shuttle bus services will operate from Senayan and Istora MRT stations. A total of 20 Garuda Shuttle units and 15 Aqua Shuttle units will be available, with multiple pick-up points provided.

Positive Signs for Persib as David da Silva Returns to Scoring

Persib Bandung’s star striker, David da Silva, is back on track. The top scorer of last season’s BRI Liga 1 showcased his sharp instincts on November 9

Kevin Diks Is Ready to Play Against Japan?

Kevin Diks is confirmed to play for Indonesia’s national team in their match against Japan on (11/15/2024).