• Saturday, 23 November 2024

Daftar Harga Jersey Timnas Indonesia, Termurah Rp199 Ribu

Daftar Harga Jersey Timnas Indonesia, Termurah Rp199 Ribu
Source: instagram timnasindonesia

SEAToday.com, Jakarta-Jersey baru timnas Indonesia resmi dirilis oleh Erspo, Senin, 18 Maret 2024. Pasukan Shin Tae-yong akan debut berbalut jersey ini saat menghadapi Vietnam Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang digelar di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta pada Kamis, 21 Maret 2024.

Dikutip dari laman PSSI, ada dua warna jersey yang bakal dikenakan pemain timnas Indonesia untuk bertanding. Jersey kandang tetap warna merah dengan list putih di kerah dan lengan.

Untuk jersey tandang, Erspo merilis warna putih dengan list merah di kerah dan lengan. Ada pula elemen perisai untuk melindungi logo Garuda di jersey ini.

Jersey ini disebut terinspirasi saat saat skuad Garuda menang melawan Jepang pada 1981. Lantas, berapa harganya?

"Yang ini player issue, persis sama yang dipakai di pemain, harganya Rp1.299.000. Tapi kita juga ada harga yang replika. Treatment-nya sama Jacquard kalau dilihat itu kan ada motifnya harganya Rp599.000," kata pemilik Erspo Muhammad Sadad saat perilisan, Senin, 18 Maret 2024, dikutip dalam video di akun Instagram @timnas.indonesia.

Sadad melanjutkan, "Tapi yang spesial, jersey ini juga kita create untuk suporter fashion karena kita tahu suporter Indonesia sangat berharga buat dukungannya untuk timnas Indonesia, jadi akan ada harga Rp199.000 juga."

Share
Sport Update
Erick Thohir Officially Inaugurates New Board for Indonesian Futsal Federation dan Beach Soccer Association

Erick Thohir Officially Inaugurates New Board for Indonesian Futsal Federation dan Beach Soccer Asso...

Saudi Arabia's Head Coach Herve Renard Admits His Team Deserve De...

Saudi Arabia's head coach, Hervé Renard, acknowledged that his team deserved the 0-2 loss to Indonesia

Ivar Jenner Downplays Saudi Arabia’s “Dirty Tactics”

On Wednesday, (11/20/2024), Indonesian midfielder Ivar Jenner commented on Saudi Arabia’s “dirty tactics” during their match in Jakarta.

Erick Thohir Advocates Total Consolidation for “Garuda Mendunia”

Chairman Erick Thohir underscored the need for comprehensive unification among football stakeholders to achieve international prominence.

Shin Tae-yong Prepares for Challenging Saudi Arabia Match

Indonesia’s head coach Shin Tae-yong displayed trust in his squad ahead of their World Cup qualification match against Saudi Arabia.

Popular Post

Indonesia Climbs Four Spots in FIFA Rankings, Erick Thohir Praise...

Indonesia’s national football team has risen four spots in the FIFA rankings, now sitting at 129th.

Indonesian National Footbal Team Prospects Justin Hubner Set to O...

Justin Hubner will undergo an oath-taking procession as an Indonesian citizen (WNI) in Jakarta on Wednesday (12/6).

Indonesian Women Singles Ruzana Wins Sri Lanka International Seri...

Indonesian women's singles badminton player Ruzana won the Sri Lanka International Series 2024 tournament held at the Indoor Stadium Galle.

Free MRT and Shuttle Bus Access for Indonesia vs Japan and Saudi...

Shuttle bus services will operate from Senayan and Istora MRT stations. A total of 20 Garuda Shuttle units and 15 Aqua Shuttle units will be available, with multiple pick-up points provided.

LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1