• Wednesday, 22 January 2025

STY Harap Indonesia-Korsel Segrup di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

STY Harap Indonesia-Korsel Segrup di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Photo: @shintaeyong7777

SEAToday.com, Jakarta - Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menanggapi peluang Indonesia bertemu Korea Selatan pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Dijadwalkan undian putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia akan diselenggarakan di Kuala Lumpur, Malaysia, pada 27 Juni 2024.

Indonesia berhasil menemani Irak melaju ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia yang keluar sebagai runner up Grup F dengan 10 poin.

Indonesia lolos ke putaran ketiga setelah menang 2-0 pada laga terakhir di Grup F melawan Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Selasa (11/6/2024). 

Dari 18 tim yang lolos ke putaran ketiga, Indonesia berada di peringkat FIFA terendah. Skuad Garuda saat ini menempati ranking ke-135. 

Indonesia akan bersaing dengan tim-tim yang peringkatnya lebih tinggi seperti Jepang (18), Iran (20), Korea Selatan (23), Australia (24), Qatar (34), hingga Korea Utara (118).

Sebanyak 18 negara tersebut nantinya akan diundi ke dalam tiga grup berbeda yang berisi masing-masing enam tim.

"Jika ada tiga tim yang layak bermain masuk melalui undian grup, saya pikir kami bisa mencoba untuk mencapai posisi ketiga atau keempat (klasemen grup)," ujar Shin Tae-yong

Pelatih asal Korea Selatan ini pun berharap Indonesia dan Korea Selatan satu grup karena ia sudah mengetahui kelemahan serta kelebihan skuad Taegeuk Warriors. 

"Kami pasti akan bertemu salah satu dari Korea Selatan, Jepang, dan Iran. Setidaknya saya tahu kelebihan dan kekurangan setiap pemain Korea Selatan ," ucap Shin Tae-yong.

"Jadi, saya pikir mereka akan lebih baik dari tim lain. Indonesia juga akan melakukan yang terbaik," tuturnya. 

Terkait lolosnya Indonesia ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang mencetak sejarah baru, Shin Tae-yong pun merasa senang akan hal tersebut.

"Saya sangat senang bisa mencatatkan sejarah baru dalam sepak bola Indonesia. Saya juga terharu saat 80.000 penonton (di GBK) meneriakkan nama saya," ucapnya.

Share
Champions League
Champions League: Arsenal Thrashes Monaco, AC Milan Edges Crvena Zvezda

Champions League: Arsenal Thrashes Monaco, AC Milan Edges Crvena Zvezda

Champions League Recap: Barcelona Dominates Crvena Zvezda

Barcelona delivered an impressive 5-2 victory over Crvena Zvezda, while Paris Saint-Germain (PSG) suffered a defeat at the hands of Atletico Madrid.

Champions League Results: Arsenal Suffers Defeat at Inter Milan's...

Arsenal suffered a 0 - 1 defeat when they visited Inter Milan’s home in the Champions League on Thursday (11/7/2024)

Champions League Results: Real Madrid 1-3 AC Milan

Real Madrid lost to AC Milan 1–3 in the Champions League on Wednesday morning (11/6/2024).

Ter Stegen Admits Guilt after Eric Garcia's Red Card in Champions...

Barcelona goalkeeper Marc-Andre Ter Stegen has taken responsibility for a costly error that led to teammate Eric Garcia’s red card.

Trending Topic
Sport Update
Erspo Unveils New Garuda Crest for Indonesia's Jerseys

Erspo Unveils New Garuda Crest for Indonesia's Jerseys

Erick Thohir: PSSI Technical Director to Be Announced by the End...

The Chairman of PSSI, Erick Thohir, stated that the position of the PSSI technical director will be filled and announced by the end of February 2025.

Erick Thohir: One National Team Assistant Coach to Handle Youth P...

The Chairman of PSSI, Erick Thohir, revealed that they will appoint an assistant coach for the Indonesian national team who will specifically be responsible for handling the player regeneration process in youth age group...

Real Madrid Reclaims LaLiga Top Spot After 4-1 Victory Over Las P...

Real Madrid successfully reclaimed the top position in the 2024/25 LaLiga standings from Atletico Madrid after securing a convincing 4-1 victory over Las Palmas in the 20th-week match at Santiago Bernabeu Stadium on earl...

Renovation Completed, Public Works Minister Ensures Kanjuruhan St...

Public Works (PU) Minister Dody Hanggodo said renovation of Kanjuruhan Stadium in East Java, had been completed in its entirety on Saturday (1/18). He also ensured that all facilities have met FIFA standards.