• Sunday, 20 April 2025

⁠Indonesia Arena Jadi Venue Kejuaraan Dunia Senam 2025

⁠Indonesia Arena Jadi Venue Kejuaraan Dunia Senam 2025
Indonesia Arena. (source: pinterest)

SEAToday.com, Jakarta-Indonesia Arena ditetapkan sebagai venue penyelenggaraan 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championship 2025 oleh PB Persatuan Senam Seluruh Indonesia (Persani). Selain itu, Jakarta Convention Center juga ditetapkan sebagai training hall untuk event tersebut.

Ketua Umum PB Persani Ita Yuliati menyampaikan bahwa pelaksanaannya berada di Indonesia Arena dan training hall berada di JCC hall A-B. Kejuaraan Senam Dunia sendiri ada dilaksanakan pada 19-25 Oktober 2025.

Dalam ajang ini, peserta yang ikut berjumlah sekitar 500 orang dari 70 negara. Jumlah ini termasuk atlet dari Indonesia yang juga turut mengirim perwakilan.

Ia juga menyampaikan bahwa ini merupakan kesempatan luar biasa, di mana event ini mereka sangat berharap dengan dukungan dari pemerintah dan stakeholder lainnya dapat menjadi pemicu prestasi gymnastic Indonesia ke depan.

Ita juga menyampaikan karena senam belum terlalu populer di Indonesia dan hingga saat ini belum mempunyai fasilitas memadai, sehingga target dan harapan mereka dengan adanya event ini, kesiapan dari mereka akan lebih matang dan setelah kejuaraan dunia selesai, mereka mendapat fasilitas lebih baik sehingga itu bisa memberikan kesempatan para atlet Indonesia untuk lebih baik dalam berlatih.

Share
Indonesia National Team
Indonesia FIFA Ranking Rises to 123rd

Indonesia FIFA Ranking Rises to 123rd

Kevin Diks Aims Win Against China

Indonesian national team defender Kevin Diks is targeting a win over China on June 5.

Indonesia Vs Bahrain: Ole Romeny Goal Keeps Garuda's Chance Alive...

The Indonesian national team maintained its chances of qualifying for the fourth round of the 2026 World Cup Qualifiers after a narrow 1-0 win over Bahrain.

No Mees Hilgers and Sandy Walsh for Indonesia Vs Bahrain?

The Indonesian national team is likely to be without Mees Hilgers in the match against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers

Calvin Verdonk: Indonesia Can Win Against Bahrain

Indonesian national team defender Calvin Verdonk is optimistic that his team can win against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers

Trending Topic
Sport Update
Sports Minister Confirms Indra Sjafri to Coach Indonesia’s 2025 SEA Games Football Team

Sports Minister Confirms Indra Sjafri to Coach Indonesia’s 2025 SEA Games Football Team

Mohamed Salah Shines as Liverpool Defeats Manchester City 2-0 at...

Mohamed Salah once again proved himself as Liverpool’s key player, scoring one goal and providing an assist in their 2-0 victory over Manchester City at Etihad Stadium on Sunday local time or early Monday (2/24) morning...

PSSI Fires Indonesian U20 National Team Coach Indra Sjafri

PSSI officially relieved Indonesia U20 national team coach Indra Sjafri of his duties.

PSSI to Naturalize Three Players Before Indonesia vs Australia Ma...

PSSI plans to naturalize three diaspora players ahead of Indonesia’s match against Australia in the third round of the 2026 FIFA World Cup Asian qualifiers on March 20.

Ayu Pertiwi Martina Wins 2025 Asia Triathlon Cup Chennai

Indonesian triathlete Ayu Pertiwi Martina clinched victory at the 2025 Asia Triathlon Cup Chennai, India, held on Sunday (2/16).