• Sunday, 19 January 2025

Menpora Soal Keselamatan Timnas Bahrain di Indonesia: Kami Jamin

Menpora Soal Keselamatan Timnas Bahrain di Indonesia: Kami Jamin
Pesepak bola Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen (kanan) menggiring bola dengan dikawal pesepak bola Timnas Bahrain Waleed Al Hayam (kiri) dalam laga Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Nasional Bahrain, Kamis (10/10/2024). (dok. PSSI)

SEAToday.com, Jakarta - Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo mengungkapkan akan menjamin keamanan untuk tim nasional Bahrain pada laga melawan tim nasional Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, 25 Maret 2025 pada laga lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

"Jadi kalau ada statement pihak Bahrain mengatakan tidak aman di Indonesia, kami pastikan tidak ada potensi ancaman keamanan yang bisa membahayakan tim Bahrain," ucap Dito kepada ANTARA di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (21/10).

Dito juga menegaskan tidak ada alasan untuk tim nasional Bahrain menolak bertandang ke Indonesia.

"FIFA sudah mengatakan pertandingan tetap di Indonesia. Harus di Indonesia. Kalau tidak, berarti menang WO," ungkapnya.

Sementara itu, Asosiasi Sepak bola Bahrain (BFA) mengajukan pemindahan venue pertandingan lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2026 menghadapi Indonesia pada Maret 2025, untuk di pindahkan ke tempat yang netral.

Permintaan tersebut dilakukan karena tim nasional Bahrain memiliki alasan takut akan keselamatan nya saat berlaga di Indonesia, setelah sebelumnya tim nasional Bahrain mendapatkan hujatan karena laga melawan Indonesia sangat kontroversial.

Penulis: A. Genta Nugraha Poernomo

Share
Champions League
Champions League: Arsenal Thrashes Monaco, AC Milan Edges Crvena Zvezda

Champions League: Arsenal Thrashes Monaco, AC Milan Edges Crvena Zvezda

Champions League Recap: Barcelona Dominates Crvena Zvezda

Barcelona delivered an impressive 5-2 victory over Crvena Zvezda, while Paris Saint-Germain (PSG) suffered a defeat at the hands of Atletico Madrid.

Champions League Results: Arsenal Suffers Defeat at Inter Milan's...

Arsenal suffered a 0 - 1 defeat when they visited Inter Milan’s home in the Champions League on Thursday (11/7/2024)

Champions League Results: Real Madrid 1-3 AC Milan

Real Madrid lost to AC Milan 1–3 in the Champions League on Wednesday morning (11/6/2024).

Ter Stegen Admits Guilt after Eric Garcia's Red Card in Champions...

Barcelona goalkeeper Marc-Andre Ter Stegen has taken responsibility for a costly error that led to teammate Eric Garcia’s red card.

Trending Topic
Sport Update
Renovation Completed, Public Works Minister Ensures Kanjuruhan Stadium Meets FIFA Standards

Renovation Completed, Public Works Minister Ensures Kanjuruhan Stadium Meets FIFA Standards

Erick Thohir Confirms Positive Progress in Jairo Riedewald and Ol...

PSSI Chairman Erick Thohir has announced that the naturalization process for Royal Antwerp defender Jairo Riedewald and Oxford United striker Ole Romeny is progressing positively.

MU Wins Over Arsenal with 5-3 Penalty in FA Cup

Manchester United (MU) advanced to the fourth round of the FA Cup after defeating Arsenal 5-3 in a penalty shootout during the third-round match at Emirates Stadium, London, on Sunday (1/12).

Patrick Kluivert Sets Targets Against Australia and Bahrain

He has set a target of earning one point in the away match against Australia and securing three points in the home match against Bahrain.

Patrick Kluivert Ready to Take Indonesia to the World Cup: I Like...

During his introduction, Kluivert expressed his readiness to face significant challenges, including the high expectations from Indonesian football fans eager to see the Garuda team qualify for the 2026 World Cup.