Hanif Sjahbandi Akui Tak Ingin Jadi Pemain “Breaker” di Lapangan

SEAToday.com, Jakarta - Gelandang Persija Jakarta Hanif Sjahbandi mengaku tak ingin lagi menjadi pemain breaker saat di lapangan. Hal tersebut disampaikan langsung olehnya melalui siaran Podsea dari SEA Today pada Sabtu (7/9) lalu.
Hanif mengaku capek menjadi pemain breaker yang membuat dirinya harus berantem dengan lawan dalam sebuah pertandingan seperti pada saat musim pertama di Persija.
“Gua capek berantem terus bung, dari mulai di Arema musim pertama di Persija rata-rata pasti berantem aja isinya kalau nggak berantem sama asing”, kata Hanif.
Hanif mengaku meski terlihat keren, namun hal tersebut dapat merusak hubungan pertemanan dalam sebuah sepak bola.
“Emang keren ya, kelihatannya keren hahaha. Apa-apa kalau gua liat komennya isinya premannya Persija. Sepak Bola kan ya ada hubungannya ya kita temenan kan temenan, gua engga enak aja kalau suatu saat nanti ketika kita kayak gitu malah nantinya mereka jadi hard feelings apa segala macam, padahal kan emang sepak bola itu kan ya hard feelings ya professional kan ya.” ujar Hanif.
Menurutnya, hal tersebut akan menimbulkan rasa canggung antar pemain dalam sebuah pertandingan. “Cuman kayak gitu kan jadi engga enak ntah nextnya kita bakal satu tim kan jadi canggung kan jadinya.” ungkapnya.
Meski begitu, Hanif mengaku tak pernah mengalami cedera yang ditimbulkan dari para lawannya selama masa pertandingan.
Penulis: Hepy Marshanda
Recommended Article
Indonesia National Team
Kevin Diks Aims Win Against China
Indonesian national team defender Kevin Diks is targeting a win over China on June 5.
Indonesia Vs Bahrain: Ole Romeny Goal Keeps Garuda's Chance Alive...
The Indonesian national team maintained its chances of qualifying for the fourth round of the 2026 World Cup Qualifiers after a narrow 1-0 win over Bahrain.
No Mees Hilgers and Sandy Walsh for Indonesia Vs Bahrain?
The Indonesian national team is likely to be without Mees Hilgers in the match against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers
Calvin Verdonk: Indonesia Can Win Against Bahrain
Indonesian national team defender Calvin Verdonk is optimistic that his team can win against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers
Trending Topic
Sport Update
Mohamed Salah Shines as Liverpool Defeats Manchester City 2-0 at...
Mohamed Salah once again proved himself as Liverpool’s key player, scoring one goal and providing an assist in their 2-0 victory over Manchester City at Etihad Stadium on Sunday local time or early Monday (2/24) morning...
PSSI Fires Indonesian U20 National Team Coach Indra Sjafri
PSSI officially relieved Indonesia U20 national team coach Indra Sjafri of his duties.
PSSI to Naturalize Three Players Before Indonesia vs Australia Ma...
PSSI plans to naturalize three diaspora players ahead of Indonesia’s match against Australia in the third round of the 2026 FIFA World Cup Asian qualifiers on March 20.
Ayu Pertiwi Martina Wins 2025 Asia Triathlon Cup Chennai
Indonesian triathlete Ayu Pertiwi Martina clinched victory at the 2025 Asia Triathlon Cup Chennai, India, held on Sunday (2/16).