• Thursday, 26 December 2024

Real Madrid Pastikan Ikut Piala Dunia Antarklub 2025

Real Madrid Pastikan Ikut Piala Dunia Antarklub 2025
Ilustrasi sepak bola (Pexels)

SEAToday.com, Jakarta - Real Madrid mengumumkan secara resmi untuk ikut serta dalam kompetisi Piala Dunia Antarklub 2025 yang diselenggarakan oleh FIFA.

“Real Madrid C.F. ingin mengumumkan bahwa tidak pernah ada keraguan mengenai keikutsertaan kami dalam Piala Dunia Antarklub baru yang akan diselenggarakan oleh FIFA pada musim 2024/2025 mendatang,” tulisnya di situs resmi pada Senin (10/6). 

Pengumuman tersebut berbenturan dengan pernyataan pelatih Carlo Ancelotti yang sebelumnya mengatakan jika Madrid tidak akan mengambil bagian di turnamen tersebut.

“Oleh karena itu, klub kami akan ambil bagian, sesuai rencana, dalam kompetisi resmi ini dan kami bangga dan gembira dapat terlibat di dalamnya dan kami akan sekali lagi menginspirasi jutaan penggemar kami di seluruh dunia dengan trofi lainnya,” lanjut pengumuman tersebut.

Lebih lanjut, Ancelotti mengaku jika perkataannya tersebut telah disalah artikan oleh media. Pelatih asal Italia tersebut menjelaskan, ia adalah orang yang berniat untuk memainkan turnamen yang berpotensi mendatangkan gelar-gelar besar bagi Madrid.

"Dalam wawancara saya dengan Il Giornale, kata-kata saya tentang Piala Dunia Antarklub FIFA tidak ditafsirkan seperti yang saya inginkan," ucapnya seperti dilansir Fabrizio Romano.

"Tidak ada yang lebih dari minat saya selain menolak kemungkinan memainkan turnamen yang menurut saya dapat menjadi kesempatan besar untuk terus memperjuangkan gelar-gelar besar bersama Real Madrid," jelasnya.

Piala Dunia Antarklub akan dilangsungkan di Amerika Serikat dan berencana untuk mengikutsertakan 32 tim dari seluruh konfederasi sepak bola di dunia pada 2025. 

Dengan adanya pertambahan jumlah peserta tersebut maka kejuaraan akan semakin lama bergulir. Hal tersebut menimbulkan banyak protes karena akan menyulitkan para pemain dan klub.

Penulis: Halimatun Zakiah

Share
Champions League
Champions League: Arsenal Thrashes Monaco, AC Milan Edges Crvena Zvezda

Champions League: Arsenal Thrashes Monaco, AC Milan Edges Crvena Zvezda

Champions League Recap: Barcelona Dominates Crvena Zvezda

Barcelona delivered an impressive 5-2 victory over Crvena Zvezda, while Paris Saint-Germain (PSG) suffered a defeat at the hands of Atletico Madrid.

Champions League Results: Arsenal Suffers Defeat at Inter Milan's...

Arsenal suffered a 0 - 1 defeat when they visited Inter Milan’s home in the Champions League on Thursday (11/7/2024)

Champions League Results: Real Madrid 1-3 AC Milan

Real Madrid lost to AC Milan 1–3 in the Champions League on Wednesday morning (11/6/2024).

Ter Stegen Admits Guilt after Eric Garcia's Red Card in Champions...

Barcelona goalkeeper Marc-Andre Ter Stegen has taken responsibility for a costly error that led to teammate Eric Garcia’s red card.

Trending Topic
Sport Update
Erick Thohir Calls for Comprehensive Evaluation After Indonesian National Team Fail to Reach AFF Cup Semifinals

Erick Thohir Calls for Comprehensive Evaluation After Indonesian National Team Fail to Reach AFF Cup...

Indonesia Targets Success in AFF Cup 2024

U-22 head coach Shin Tae-yong, on November 28, 2024, expressed high ambitions for the ASEAN Mitsubishi Electric Cup (AMEC) 2024.

Francisco Rivera and His Role at Persebaya: Slowly but Surely

Persebaya Surabaya's Francisco Rivera is showing steady progress in the BRI Liga 1 2024/25 season.

Seven-Goal Thriller! Arsenal Crush West Ham 5-2 in the Premier Le...

Arsenal delivered a commanding performance with a 5-2 victory over West Ham in the 13th week of the Premier League at London Stadium early Sunday morning local time.

Indonesia's FIFA Ranking Jumps to 125, Erick Thohir Expresses App...

The FIFA ranking of the Indonesian national team has risen to 125th in the world, climbing five places from its previous position with a total of 1135.11 points.