STY Yakin Timnas Siap Hadapi Irak Setelah Imbang Lawan Tanzania

SEAToday.com, Jakarta - Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-Yong (STY) percaya diri tim asuhannya akan bermain dengan baik meskipun baru saja bertanding dengan Tanzania tiga hari sebelum laga Irak di kualifikasi Piala Dunia Grup F zona Asia pada Kamis (6/6/2024).
“Setelah laga melawan Tanzania memang sangat membantu untuk para pemain, semua kondisi pemain bagus,” jelas STY saat jumpa pers, Rabu (5/6/2024).
Sebelumnya, Irak juga menyampaikan bahwa mereka percaya diri setelah melihat friendly match timnas Indonesia vs Tanzania. Hasil dari match tersebut kedua tim mempertahankan skor seimbang 0 - 0 sampai akhir pertandingan.
Namun, STY berkata bahwa mereka sudah antisipasi bagaimana timnas akan melakukan strategi untuk lawan Irak. “Kita akan antisipasi bagaimana kita menyerang, itu juga yang kita latih sampai hari ini,” tambah STY.
Menambahkan tentang antisipasi penyerang, Jordi Amat sebagai salah satu pemain timnas Indonesia menambahkan, “Seperti yang saya sebut tadi, memang mereka (Irak) punya striker yang bagus. Tapi kita juga lebih kompak setiap saat. Yang penting kita harus fokus untuk laga besok,” katanya.
Jika timnas berhasil menang di kualifikasi dengan Irak kali ini, maka skuad garuda dapat lolos ke putaran selanjutnya.
Adapun laga Indonesia vs Irak akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) kick-off dimulai pukul 16.00 WIB.
Penulis: Annisa Salsabilla
Recommended Article
Indonesia National Team
Kevin Diks Aims Win Against China
Indonesian national team defender Kevin Diks is targeting a win over China on June 5.
Indonesia Vs Bahrain: Ole Romeny Goal Keeps Garuda's Chance Alive...
The Indonesian national team maintained its chances of qualifying for the fourth round of the 2026 World Cup Qualifiers after a narrow 1-0 win over Bahrain.
No Mees Hilgers and Sandy Walsh for Indonesia Vs Bahrain?
The Indonesian national team is likely to be without Mees Hilgers in the match against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers
Calvin Verdonk: Indonesia Can Win Against Bahrain
Indonesian national team defender Calvin Verdonk is optimistic that his team can win against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers
Trending Topic
Sport Update
Mohamed Salah Shines as Liverpool Defeats Manchester City 2-0 at...
Mohamed Salah once again proved himself as Liverpool’s key player, scoring one goal and providing an assist in their 2-0 victory over Manchester City at Etihad Stadium on Sunday local time or early Monday (2/24) morning...
PSSI Fires Indonesian U20 National Team Coach Indra Sjafri
PSSI officially relieved Indonesia U20 national team coach Indra Sjafri of his duties.
PSSI to Naturalize Three Players Before Indonesia vs Australia Ma...
PSSI plans to naturalize three diaspora players ahead of Indonesia’s match against Australia in the third round of the 2026 FIFA World Cup Asian qualifiers on March 20.
Ayu Pertiwi Martina Wins 2025 Asia Triathlon Cup Chennai
Indonesian triathlete Ayu Pertiwi Martina clinched victory at the 2025 Asia Triathlon Cup Chennai, India, held on Sunday (2/16).