Ketum PSSI Bagikan Foto Bersalaman Dengan Mees Hilgers dan Eliano Reijnders, Pertanda Akan Dinaturalisasi?

SEAToday.com, Jakarta - Ketua Umum PSSI Erick Thohir memberikan isyarat, dua pemain baru akan segera dinaturalisasi untuk memperkuat Timnas Indonesia.
Kabar tersebut disampaikan melalui unggahan di akun Instagram pribadinya, Jumat (6/9) malam. Dalam foto tersebut, Erick tampak bersalaman dengan Mees Hilgers dan juga Eliano Reijnders.
Mees Hilgers merupakan pemain klub Eredivisie Twente FC dan memiliki darah Indonesia dari sang ibu yang berasal dari Manado, Sulawesi Utara. Dikutip dari Transfermarkt, pemain berusia 23 tahun ini memiliki nilai pasar 7 juta euro atau setara 121,67 miliar rupiah.
Sementara, Eliano Reijnders merupakan pemain klub Liga Belanda Eredivisie PEC Zwolle dan memiliki darah Indonesia dari sang ibu yang berasal dari Ambon, Maluku. Eliano juga merupakan adik dari gelandang AC Milan Tijjani Reijnders. Dikutip dari Transfermarkt, pemain yang juga berusia 23 tahun ini memiliki nilai pasar 650 ribu euro atau setara 11,30 miliar rupiah.
Recommended Article
Indonesia National Team
Kevin Diks Aims Win Against China
Indonesian national team defender Kevin Diks is targeting a win over China on June 5.
Indonesia Vs Bahrain: Ole Romeny Goal Keeps Garuda's Chance Alive...
The Indonesian national team maintained its chances of qualifying for the fourth round of the 2026 World Cup Qualifiers after a narrow 1-0 win over Bahrain.
No Mees Hilgers and Sandy Walsh for Indonesia Vs Bahrain?
The Indonesian national team is likely to be without Mees Hilgers in the match against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers
Calvin Verdonk: Indonesia Can Win Against Bahrain
Indonesian national team defender Calvin Verdonk is optimistic that his team can win against Bahrain in the continuation of the 2026 World Cup Qualifiers
Trending Topic
Sport Update
Mohamed Salah Shines as Liverpool Defeats Manchester City 2-0 at...
Mohamed Salah once again proved himself as Liverpool’s key player, scoring one goal and providing an assist in their 2-0 victory over Manchester City at Etihad Stadium on Sunday local time or early Monday (2/24) morning...
PSSI Fires Indonesian U20 National Team Coach Indra Sjafri
PSSI officially relieved Indonesia U20 national team coach Indra Sjafri of his duties.
PSSI to Naturalize Three Players Before Indonesia vs Australia Ma...
PSSI plans to naturalize three diaspora players ahead of Indonesia’s match against Australia in the third round of the 2026 FIFA World Cup Asian qualifiers on March 20.
Ayu Pertiwi Martina Wins 2025 Asia Triathlon Cup Chennai
Indonesian triathlete Ayu Pertiwi Martina clinched victory at the 2025 Asia Triathlon Cup Chennai, India, held on Sunday (2/16).