F1 Powerboat Akan Berlangsung di Danau Toba pada Maret Mendatang
SEAToday.com, Sumatra Utara - PT Aviasi Pariwisata Indonesia atau InJourney akan menggelar ajang balap perahu motor internasional, F1 Powerboat pada 2-3 Maret mendatang di kawasan Danau Toba, Sumatra Utara.
F1 Powerboat akan digelar dua kategori, yaitu endurance dan paralel slalom dan ada 18 pembalap internasional dari 10 negara yang mengikuti ajang ini.
Side event juga diadakan untuk memeriahkan pergelaran ini seperti kompetisi Solu Bolon, kompetisi Aquabike Indonesian Championship dan festival budaya dan UMKM.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan menyebutkan penyelenggaraan event berskala internasional ini menjadi katalisator bagi daerah dan dapat menciptakan multiplier effect yang dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi untuk di masyarakat sekitarnya.
Recommended Article
Sport Update
Persib Players Feel Confident Amid Positive Streak
Persib Bandung is proving they’re a force to be reckoned with in the BRI Liga 1 2024/25 season.
Free MRT and Shuttle Bus Access for Indonesia vs Japan and Saudi...
Shuttle bus services will operate from Senayan and Istora MRT stations. A total of 20 Garuda Shuttle units and 15 Aqua Shuttle units will be available, with multiple pick-up points provided.
Positive Signs for Persib as David da Silva Returns to Scoring
Persib Bandung’s star striker, David da Silva, is back on track. The top scorer of last season’s BRI Liga 1 showcased his sharp instincts on November 9
Kevin Diks Is Ready to Play Against Japan?
Kevin Diks is confirmed to play for Indonesia’s national team in their match against Japan on (11/15/2024).
Popular Post
Indonesia Climbs Four Spots in FIFA Rankings, Erick Thohir Praise...
Indonesia’s national football team has risen four spots in the FIFA rankings, now sitting at 129th.
Indonesian National Footbal Team Prospects Justin Hubner Set to O...
Justin Hubner will undergo an oath-taking procession as an Indonesian citizen (WNI) in Jakarta on Wednesday (12/6).
Indonesian Women Singles Ruzana Wins Sri Lanka International Seri...
Indonesian women's singles badminton player Ruzana won the Sri Lanka International Series 2024 tournament held at the Indoor Stadium Galle.