• Minggu, 11 Mei 2025

Juventus Juara Coppa Italia usai Kalahkan Atalanta

Juventus Juara Coppa Italia usai Kalahkan Atalanta
Juventus menjuarai Coppa Italia usai mengalahkan Atalanta (Shutterstock)

SEAToday.com, Roma - Juventus memenangkan trofi Coppa Italia musim ini setelah mengalahkan Atalanta 1-0, Kamis (16/5/2024) dini hari WIB. Satu gol Juventus disarangkan Dusan Vlahovic pada menit ke-4.

Pelatih Juventus Massimiliano Allegri memainkan formasi 3-5-2 pada laga ini dengan menduetkan Vlahovic dan Federico Chiesa di lini depan. Sementara itu, Atalanta asuhan Gian Piero Gasperini menerapkan formasi 3-4-3 yang ofensif.

Gol bagi Juventus tercipta ketika Cambiaso mengirim umpan kepada Vlahovic. Striker asal Serbia itu luput dari pengawalan bek Atalanta sehingga dapat menceploskan bola ke gawang.

Juventus mengontrol babak pertama dengan menciptakan sejumlah peluang lain. Namun hingga babak pertama selesai tidak ada tambahan gol tercipta.

Di babak kedua Atalanta mencoba bangkit. Ademola Lookman menembak bola dari luar kotak penalti namun hanya melenceng tipis dari gawang Juventus yang dijaga Matia Perin. 

Hingga pertandingan selesai, tidak ada tambahan gol yang tercipta. 

Share
Timnas Indonesia
Erick Thohir Apresiasi Timnas Indonesia U-17 yang Lolos ke Piala Dunia

Erick Thohir Apresiasi Timnas Indonesia U-17 yang Lolos ke Piala Dunia

Jay Idzes Puji Rizky Ridho usai Menang Lawan Bahrain

Kapten timnas Indonesia Jay Idzes memuji rekan setimnya Rizky Ridho usai kemenangan melawan Bahrain.

Menang atas Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Naik

Kemenangan 1-0 atas Bahrain berbuah manis ke peringkat FIFA timnas Indonesia. Kini, skuat Garuda bertengger di peringkat 123 dunia.

Atasi Bahrain, Kevin Diks Bidik Kemenangan atas China

Bek timnas Indonesia Kevin Diks menargetkan kemenangan atas China pada 5 Juni mendatang.

Timnas Indonesia Pelihara Peluang Lolos Piala Dunia usai Taklukka...

Timnas Indonesia memelihara peluang lolos ke putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 usai menang tipis 1-0 atas Bahrain

Trending Topik
Liga Champions
Hasil Liga Champions: PSG Tantang Inter Milan di Partai Final

Hasil Liga Champions: PSG Tantang Inter Milan di Partai Final

Jadwal Leg Kedua Semifinal Liga Champions: PSG Vs Arsenal

Arsenal akan bertandang ke markas PSG pada leg kedua semifinal Liga Champions 2024/25, Kamis (8/5/2025) dini hari WIB.

Hasil Liga Champions: Inter Milan Melenggang ke Final

Drama tujuh gol terjadi di San Siro saat tuan rumah Inter Mllan mengandaskan wakil Spanyol, Barcelona

Jadwal Leg Kedua Semifinal Liga Champions: Siapa ke Final?

Leg kedua babak semifinal Liga Champions 2024/25 akan berlangsung mulai Rabu (7/5/2025) dini hari WIB. Berikut jadwal selengkapnya.

Jadwal Semifinal Liga Champions: Arsenal Vs PSG, Inter Vs Barcelo...

Empat tim telah memastikan diri lolos ke semifinal Liga Champions 2024/25. Siapa saja mereka?