• Jumat, 20 September 2024

Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Absen dan Bisa Diturunkan di Laga Lawan Vietnam Nanti Malam

Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Absen dan Bisa Diturunkan di Laga Lawan Vietnam Nanti Malam
Tiket Indonesia vs Vietnam Habis (Instagram @suportergaruda)

SEAToday.com, Hanoi - Menjelang leg kedua antara Indonesia dengan Vietnam malam ini, beberapa pemain dari Indonesia dikabarkan absen dari pertandingan karena sakit hingga akumulasi kartu. Berikut daftar pemain yang dikonfirmasi tidak hadir di pertandingan hari Selasa (26/3/2024) ini.

  1. Sandy Walsh (akumulasi kartu kuning) 
  2. Marc Klok (pemulihan cedera)
  3. Nadeo Winata (sakit)
  4. Dimas Drajad (sakit)
  5. Pratama Arhan (sakit)
  6. Ivar Jenner (sakit)

Ada pula sejumlah pemain yang dipanggil secara khusus oleh Pelatih Shin Tae Yong hingga pemain baru. Berikut daftarnya.

  1. Ernando Ari Sutaryadi (kiper)
  2. Muhammad Ferarri (bek)
  3. Rachmat Irianto (gelandang)
  4. Syahrul Trisna Fadhillah (kiper)
  5. Ragnar Oratmangoen (pemain baru)
  6. Thom Haye (pemain baru)

Berikut daftar pemain yang akan turut hadir dalam pertandingan pukul 19.00 WIB di Hanoi.

Kiper

  1. Ernando Ari Sutaryadi
  2. Syahrul Trisna Fadhillah
  3. Muhammad Riyandi
  4. Muhammad Adi Satryo

Belakang

  1. Edo Febriansah
  2. Wahyu Prasetyo
  3. Rizky Ridho Ramadhani
  4. Justin Hubner
  5. Jay Idzes
  6. Nathan Tjoe
  7. Muhammad Ferarri

Gelandang

  1. Egy Maulana
  2. Adam Alis
  3. Yakob Sayuri
  4. Ricky Kambuaya
  5. Marselino Ferdinan
  6. Witan Sulaeman
  7. Rachmat Irianto
  8. Thom Haye

Depan

  1. Dendy Sulistyawan
  2. Dimas Drajad
  3. Ramadhan Sananta
  4. Rafael Struick
  5. Hokky Caraka
  6. Ragnar Oratmangoen

 

Kick off akan dilakukan pada pukul 19.00 WIB di Stadion My Dinh, Hanoi, Vietnam dan dapat disaksikan melalui siaran langsung di layar kaca.

Penulis: Kalila Untsa

Share
Info Olahraga
Olimpiade Paris 2024: Belgia Mundur dari Triathlon Campuran, Setelah yang Berenang di Sungai Seine Jatuh Sakit

Olimpiade Paris 2024: Belgia Mundur dari Triathlon Campuran, Setelah yang Berenang di Sungai Seine J...

Momen Langka Atlet Korea Selatan dan Korea Utara Selfie Bersama d...

Momen langka pemain tenis meja Korea Utara dan Korea Selatan berpose selfie bersama di podium Olimpiade Paris 2024 usai mengalungi medali, Selasa, 30 Juli 2024.

Jadwal Bulu Tangkis Wakil Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Sela...

Atlet bulu tangkis Indonesia siap kembali berlaga di Olimpiade Paris 2024, Selasa, 30 Juli 2024.

Olimpiade Paris 2024: Anthony Sukasini Ginting Raih Kemenangan Pe...

Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting menaklukkan atlet asal Amerika Serikat, Howard Shu dua set langsung di Olimpiade Paris 2024, Minggu (28/7) dalam waktu 34 menit.

Olimpiade Paris 2024: Gregoria Memenangkan Pertandingan Pertama,...

Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung berhasil menaklukkan Pulona Buhrova, atlet Ukraina di Olimpiade Paris 2024 pada Minggu (28/7).

Trending Topics