• Jumat, 20 September 2024

Hasil Liga Spanyol: Real Madrid Ditempel Ketat Girona

Hasil Liga Spanyol: Real Madrid Ditempel Ketat Girona

SEAToday.com, Madrid - Real Madrid menang tipis 1-0 atas Real Mallorca pada lanjutan La Liga Spanyol, Kamis (4/1/2024) dinihari WIB. Gol semata wayang Real Madrid dicetak oleh Antonio Rudiger pada menit 78. 

Kemenangan ini membuat Real Madrid kian mantap di puncak klasemen. Tim asuhan Carlo Ancelotti itu telah mengantongi 48 poin dari 19 pertandingan.

Di tempat terpisah, Girona yang menjadi pesaing terdekat Real Madrid menang dramatis  harus 4-3 dengan Atletico Madrid. Bermain di markas sendiri, Girona sebetulnya bisa menjaga keunggulan 3-2 hingga menit 52.

Akan tetapi, gol Alvaro Morata membuat Atletico Madrid menyamakan kedudukan 3-3. Di penghujung laga, Ivan Martin membuat Girona menang berkat golnya. Dengan hasil ini, Girona menempel ketat Real Madrid dari posisi kedua. 

Berikut hasil lengkap La Liga, Kamis (4/1/2024) dinihari 

Granada 2-0 Cadiz

Celta Vigo 2-1 Real Betis

Real Madrid 1-0 Real Mallorca

Girona 4-3 Atletico Madrid

Share
Info Olahraga
Olimpiade Paris 2024: Belgia Mundur dari Triathlon Campuran, Setelah yang Berenang di Sungai Seine Jatuh Sakit

Olimpiade Paris 2024: Belgia Mundur dari Triathlon Campuran, Setelah yang Berenang di Sungai Seine J...

Momen Langka Atlet Korea Selatan dan Korea Utara Selfie Bersama d...

Momen langka pemain tenis meja Korea Utara dan Korea Selatan berpose selfie bersama di podium Olimpiade Paris 2024 usai mengalungi medali, Selasa, 30 Juli 2024.

Jadwal Bulu Tangkis Wakil Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Sela...

Atlet bulu tangkis Indonesia siap kembali berlaga di Olimpiade Paris 2024, Selasa, 30 Juli 2024.

Olimpiade Paris 2024: Anthony Sukasini Ginting Raih Kemenangan Pe...

Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting menaklukkan atlet asal Amerika Serikat, Howard Shu dua set langsung di Olimpiade Paris 2024, Minggu (28/7) dalam waktu 34 menit.

Olimpiade Paris 2024: Gregoria Memenangkan Pertandingan Pertama,...

Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung berhasil menaklukkan Pulona Buhrova, atlet Ukraina di Olimpiade Paris 2024 pada Minggu (28/7).

Trending Topics