Fakta-fakta Khabib Nurmagomedov Diduga Goda Selebgram Indonesia, Annette Anastasya
SEAToday.com, Moskow – Khabib Nurmagomedov mantan petarung UFC asal Rusia viral karena diduga menggoda wanita asal Indonesia, Annete Anastasya Lauda yang berprofesi menjadi seorang selebgram. Lalu seperti apa fakta-fakta menyangkut kebenaran hal tersebut?
1.Kronologi
Menurut kronologi Khabib diduga mengirimkan emoticon bergambar api kepada postingan Annete saat mengunggah foto di Instagram Story. Dalam foto itu Nampak Annete memakai pakain seksi dan berfoto di depan cermin sambal duduk di lantai.
2. Diajak Ngobrol
Hal itu membuat Annete mencuitkan “Terlucu 2024” di X sembari menunjukkan bukti emoticon yang dikirim sang mantan pegulat.. Annete mengaku diajak ngobrol oleh Khabib setelah mengirimkan emoticon api. Namun tidak diketahui materi pembicaraan keduanya.
3. Diduga Emoticon Palsu
Diduga Khabib menggoda Annete tidak benar. Ada anggapan Khabib mengirimkan emoticon api bukan untuk Annete melainkan temannya, Islam Makhachev. Apa yang dianggap Annete digoda Khabib hanya rekayasa.
4.Diminta Klarifikasi
Kabar itu membuat netizen menduga apa yang dilakukan Annete hanya mencari sensasi belaka. Banyak warganet meminta Annete untuk melakukan klarifikasi bahwa apa yang dituding kepada Khabib tidak benar. Ada netizen merasa Annete hanya ingin pansos dan jadi viral.
Khabib juga akan datang ke Indonesia pada 5 Oktober 2024 mendatang. Khabib memiliki jadwal mengunjungi beberapa negara di Asia Tenggara yakni Malaysia dan Indonesia. Rencana kedatangan ke Indonesia sudah diumumkan lewat unggahan Instagram pribadinya.
Tentu saja kedatangan Khabib ke Indonesia disambut sukacita para penggemarnya. Khabib ke Malaysia pada 29 September 2024 dan Jakarta pada 5 Okotober 2024. Kedatangannya dibantu oleh Faith Events sebuah event organizer Malaysia.
Kegiatan yang dilakukan Khabib adalah jumpa fans. Meskipun sudah pensiun dari ring UFC namun pria sangar ini masih memiliki penggemar di dunia termasuk Indonesia. Sosoknya memberikan inspirasi kepada banyak orang yang ingin berkarier menjadi seorang pegulat di UFC.
Artikel Rekomendasi
Timnas Indonesia
Demi Skuad Garuda, Patrick Kluivert Janji Belajar Bahasa Indonesi...
Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert berjanji akan berusaha yang terbaik untuk belajar bahasa Indonesia.
Alex Pastoor Pelajari Peta Indonesia Usai Ditunjuk Sebagai Asiten...
Alex Pastoor mengunggah foto sedang memegang buku "Atlas Van Indonesie" yang dilengkapi dengan tulisan "full preparation"
Patrick Kluivert Tiba di Indonesia Hari Ini
Pelatih baru Indonesia Patrick Kluivert akan tiba di Tanah Air pada hari ini, Sabtu (11/1).
Kluivert Optimistis Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia
Pelatih baru Timnas Indonesia Patrick Kluivert memiliki misi membawa timnya lolos Piala Dunia 2026.
Trending Topik
Liga Champions
Prediksi Juventus Vs Manchester City di Liga Champions Nanti Mala...
Juventus akan menghadapi Manchester City dalam lanjutan matchday ke-6 Liga Champions Eropa di Stadion Allianz Juventus
Prediksi Liga Champions Borussia Dortmund vs Barcelona Nanti Mala...
Matchday 6 UEFA Champions League mempertemukan raksasa spanyol Barcelona dengan Dortmund di Stadion Signal Iduna Park
Taklukan Girona 1-0, Liverpool Kukuh di puncak klasemen sementar...
Liverpool melanjutkan tren positif nya di fase grup liga Liga Champions Eropa musim 2024/25
Hasil Liga Champions: Real Madrid Raih Kemenangan Penting di Gewi...
Real Madrid berhasil mengamankan kemenangan dramatis 3-2 atas Atalanta dalam laga matchday ke-6 Liga Champions 2024/25