• Selasa, 17 September 2024

Atlet Diminta Waspada COVID-19 di Olimpiade Paris 2024

Atlet Diminta Waspada COVID-19 di Olimpiade Paris 2024
Source: yahoo.com

SEAToday.com, Jakarta - Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia Raja Sapta Oktohari mengimbau para atlet yang bertanding di Olimpiade Paris 2024 untuk waspada terhadap COVID-19.

Hal tersebut menyusul setelah adanya enam atlet yang dinyatakan positif COVID-19, yaitu lima atlet polo air dari Australia, dan satu atlet renang dari Inggris.

"Kita bukan hanya harus waspada terhadap COVID, tapi juga terhadap tantangan-tantangan yang mungkin terjadi di pertandingan,” jelas Okto.

Selain ancaman COVID-19, tantangan lain yang dihadapi para atlet adalah cuaca panas yang melanda Prancis. Meski begitu, Okto meminta para atlet untuk selalu mengingat kerja keras yang telah mereka dilalui untuk bisa sampai ke Olimpiade.

Share
Info Olahraga
Olimpiade Paris 2024: Belgia Mundur dari Triathlon Campuran, Setelah yang Berenang di Sungai Seine Jatuh Sakit

Olimpiade Paris 2024: Belgia Mundur dari Triathlon Campuran, Setelah yang Berenang di Sungai Seine J...

Momen Langka Atlet Korea Selatan dan Korea Utara Selfie Bersama d...

Momen langka pemain tenis meja Korea Utara dan Korea Selatan berpose selfie bersama di podium Olimpiade Paris 2024 usai mengalungi medali, Selasa, 30 Juli 2024.

Jadwal Bulu Tangkis Wakil Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Sela...

Atlet bulu tangkis Indonesia siap kembali berlaga di Olimpiade Paris 2024, Selasa, 30 Juli 2024.

Olimpiade Paris 2024: Anthony Sukasini Ginting Raih Kemenangan Pe...

Pebulutangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting menaklukkan atlet asal Amerika Serikat, Howard Shu dua set langsung di Olimpiade Paris 2024, Minggu (28/7) dalam waktu 34 menit.

Olimpiade Paris 2024: Gregoria Memenangkan Pertandingan Pertama,...

Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung berhasil menaklukkan Pulona Buhrova, atlet Ukraina di Olimpiade Paris 2024 pada Minggu (28/7).

Trending Topics